Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

CARA MENGHUBUNGKAN DUA KOMPUTER DENGAN KABEL LAN

Gambar
    Jaringan  Peer to Peer (P2P)  adalah Salah satu jenis Jaringan Komputer yang dapat menghubungkan 2 Komputer atau Lebih dalam lingkungan jaringan tersebut untuk berbagi, tanpa bantuan Hub ataupun Switch,namun dengan Hanya Kabel UTP yang saling terhubung antar station (Komputer). peer to peer juga dapat digunakan untuk saling mengirim data seperti layaknya USB.yang akan dijelaskan di blog saya  Cara Mengirim Folder dengan Kabel LAN (Peer to Peer) . Pertama kita perlu laptop setelah itu kabel cross,kegunaan kabe cross itu untuk menghubungkan satu komputer kekomputer lainnya. 1.       hubungkan  kabel LAN /UTP Cross ke 2 PC yang ingin dihubungkan.                2.       setting melalui control panel>Network and Internet>Network and Sharing Center,lalu pilih bagian  LAN . Lalu klik kanan pili propertis 3.       setela...

PENGENALAN KOMPUTER,PENGERTIAN SERTA SISTEM - SISTEM KOMPUTER LENGKAP

Gambar
PENGENALAN KOMPUTER Hallo sobat semua,disini kita akan membahas tentang pengenalan komputer.nah,untuk memahami bagaimana pengertian,dan sistem yang lengkap.yuk intip!  akan kita bahas sedetail detailnya ya sobat!  Suatu komputer kontemporer adalah mesin hitung elektronik cepat yang menerima informasi input terdigitalisasi,mengolahnya sesuai dengan daftar intruksi yang tesimpan secara internal dan memberikan informasi out put hasil. Daftar intruksi itu disebut program komputer dan penyimpanan internalnya disebut memory komputer. Terdapat banyak type komputer yang sangat berfariasi dalam hal ukuran,biaya,daya komputasi dan tujuan penggunaan.komputer yang paling umum adalah personal computer (PC). Sistem komoputer terdiri dari 3 komponen utama,yaitu: 1.       Hardware (perangkat keras),adalah salah satu komponen dari sebuah komputer yang sifat alatnya bisa dilihat dan diraba secara langsung atau yang berbentuk nyata ,yang berfungsi untuk menduk...

MENGENAL DAN MEMAHAMI DIGITAL VIDEO BROADCASTING

Gambar
  Hallo sobat semua,disiini kita akan membahas tentang DIGITAL VIDEO BROADCASTING nah,untuk memahami bagaimana penelitian,dan siapa yang menemukannya.yuk lanjut kebawah akan kita bahas sedetail detailnya ya sobat! Apa si itu digita video broadcasting ? Pada saat ini dunia teknologi menunjukkan perkembangan yang sangat pesat. Kemajuan teknologi ini makin mempermudah manusia untuk mengerjakan aktivitas sehari-hari. Kemajuan teknologi yang paling menonjol adalah di bidang telekomunikasi. Salah satu contoh teknologi yang berkembang saat ini adalah 1 video Broadcast yang merupakan sistem pengiriman gambar (video) dan suara (audio) dari suatu tempat ke tempat yang lain. Dengan bantuan Video Broadcast ini maka akan lebih menghemat waktu, biaya, dan tenaga dalam berkomunikasi dari tempat yang berbeda Pada saat ini dapat dikatakan bahwa seluruh mata rantai broadcasting mulai dari proses produksi hingga ke distribusi televisi telah dilakukan secara digital, namun mata rantai terakhir p...